Berita

KOMISI V DPRD PROVINSI BANTEN KUNJUNGI BPBD PROVINSI BALI

#SemetonTangguh Senin, 28 Oktober 2024, BPBD Provinsi Bali menerima kunjungan kerja dari Komisi V DPRD Provinsi Banten di Ruang Rapat Tanggap, UPTD Pengendalian Bencana Daerah BPBD Provinsi Bali. Romb...

BPBD BALI GELAR APEL PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA

#SemetonTANGGUH Senin, 28 Oktober 2024 - Kepala UPTD Pengendalian Bencana Daerah, I Wayan Suryawan, S.STP., MAP memimpin Apel dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda Ke-96 di lingkungan BPBD Prov...

VISITASI LAPANGAN SI-KENCANA DI FOUR SEASONS RESORT BALI AT JIMBARAN BAY

#semetonTANGGUH Sertifikasi Kesiapsiagaan Bencana (SI-KENCANA) adalah salah satu upaya untuk meningkatkan kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana untuk dunia usaha. Visitasi lapangan Four Seasons Resor...

SOSIALISASI DAN ASSESMENT BPBD BALI DALAM PENANGANAN KEBAKARAN TPA BIAUNG

#semetonTANGGUH Tim BPBD Provinsi Bali melaksanakan sosialisasi dan assesment terkait kebakaran yang terjadi di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Biaung, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, pada R...

SINERGI BPBD BALI DAN BPS, OPTIMALISASI PENGELOLAAN DATA KEBENCANAAN

#SemetonTANGGUH Selasa, 22 Oktober 2024, BPBD Bali mengadakan pertemuan dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bali membahas pengolahan data dan diseminasi informasi kebencanaan di Bali. Pertemua...

VISITASI LAPANGAN SI-KENCANA DI AMANKILA

#semetonTANGGUH Sertifikasi Kesiapsiagaan Bencana (SI-KENCANA) adalah salah satu upaya untuk meningkatkan kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana untuk dunia usaha. Visitasi lapangan Amankila dilakukan...

PERINGATAN DINI CUACA DAN IKLIM PROVINSI BALI PERIODE DASARIAN III OKTOBER 2024

#semetonTANGGUH Secara umum wilayah Bali pada Dasarian III Oktober 2024 ini masih berada pada periode musim kemarau, daerah apa saja yang menjadi kewaspadaan terhadap potensi bencana hidrometeorologi...

KOLABORASI FPRB BALI, BPBD BALI DAN IDI DALAM EDUKASI PENGURANGAN RISIKO BENCANA

#semetonTANGGUH – Minggu pagi (20 Oktober 2024) Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) Provinsi Bali bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali dan Ikatan Dokter Indonesia (IDI)...