Berita

DAMPAK GEMPABUMI GIANYAR PADA SABTU PAGI, NIHIL KORBAN JIWA DAN LUKA

#semetonTANGGUH Gempa yang menggguncang Bali pada Sabtu pagi, 7 September 2024 pukul 09:51:44 Wita yang berpusat di : 8.52 LS, 115.35 BT 2 km arah Timur Laut Kabupaten Gianyar di wilayah Desa Sidan, K...

#Repost • @bnpb_indonesia Get ready for the Global Forum for Sustainable Resilience (GFSR) 2024! 11-12 September 2024, JIExpo Kemayoran

#Repost • @bnpb_indonesia Get ready for the Global Forum for Sustainable Resilience (GFSR) 2024! 11-12 September 2024, JIExpo KemayoranGlobal Forum for Sustainable Resilience (GFSR) ada...

KALAKSA BPBD BALI TURUT SERTA JAGA KEBUGARAN DAN KEKOMPAKAN

#semetonTANGGUH Pada Jumat, 6 September 2024, Dalam upaya menjaga kesehatan dan kebugaran jasmani, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali secara rutin mengadakan kegiatan olahraga be...

INFORMASI BENCANA BULAN AGUSTUS 2024 PROVINSI BALI

#semetonTANGGUH berikut adalah infografis data kejadian bencana yang terjadi di Provinsi Bali pada periode 1 s.d. 31 Agustus 2024. Sepanjang periode tersebut terjadi 4 (empat) kejadian bencana kebakar...

KALAKSA BPBD BALI SELAKU PEMBACA BERITA LINTAS DEWATA SIANG RRI DENPASAR

#semetonTANGGUH Kalaksa BPBD Provinsi Bali I Made Rentin di undang menjadi pembaca berita pada program Lintas Dewata Siang (Kamis, 05/09/2024) di studio Pro 1 RRI Denpasar. Acara khusus tersebut disel...

DO AND DON'T JIKA TERJADI GEMPA KUAT, SAAT KITA BERADA DI LANTAI ATAS DAN DI DALAM RUANGAN

Jangan panik jika ada gempa. #semetonTANGGUH harus tetap tenang namun waspada, ya !Kira-kira dos and don'ts apa saja sih yang harus diperhatikan saat terjadi gempa ? yuk simak slide edukasi beikut ini...

DISKUSI PENGUATAN KLASTER BIDANG KESEHATAN ANTARA PERSI, DINKES PROVINSI BALI, DAN BPBD PROVINSI BALI

#semetonTANGGUH Pada Rabu, 4 September 2024, Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI) menggelar diskusi strategis bersama Dinas Kesehatan Provinsi Bali dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah...

Kalaksa BPBD Provinsi Bali Kunjungi Posko Evakuasi di Puja Mandala Nusa Dua

#SemetonTangguh Selasa, 03 September 2024, Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (Kalaksa BPBD) Provinsi Bali, hari ini mengunjungi Posko Evakuasi di Puja Mandala, Nusa Dua. Kunjungan i...